Rabu, 16 November 2016

makalah proposal usaha kripik talas


PROPOSAL USAHA
Kripik Talas Aneka Rasa
Zata.com

Disusun oleh :
1.   Bagas Tri Pamungkas
2.   M. Choirul Muna
3.   Rifqi Abdul Hafidh


SMK NEGERI 1 KOTA MAGELANG
2015/2016

DAFTAR ISI


BAB                                                                                                                         HALAMAN
BAB I             Pendahuluan               .......................................................................             2
BAB II                        Diskripsi Usaha              …………… ...........................................                 3
BAB III          Aspek Pemasaran                    ..........................................................              4
BAB IV          Penelitian, Modal, dan Pengembangan           ...................................             5
BAB V            Aspek Pabrik               ......................................................................              6
BAB VI          Aspek Teknis                      ………………………………………….           7
BAB VII         Aspek Manajemen                  ……………………………………..…          8
BAB VIII       Penutup                       ………………………………………………..          9


?? ?? ?? ?? ??


















BAB I
PENDAHULUAN


A.   Latar Belakang
Seiring dengan berkembangnya zaman dan teknologi di era globalisasi ini, maka banyak masyarakat yang menginginkan segala sesuatu tersedia dengan instan. Dan  pemenuhan di pasar terhadap kebutuhan komsumtif masyarakat belum maksimal. Semeentara itu di daerah kami terdapat banyak tumbuhan umbi-umbian yang belum termanfaatkan secara maksimal. Maka kami berinisiatif untuk mendirikan sebuah usaha “KRIPIK TALAS ANEKA RASA ZATA.COM (lezat aman economis)” Kami melihat ada peluang bisnis di dalamnya, semoga dapat memberikan keuntungan yang berlimpahan dan  mengurangi permasalahan sosial.

  1. Tujuan Pendirian Usaha
-        Untuk melayani masyarakat dalam pemenuhan kebutuhan konsumsi.
-        Memeanfaatkan potensi alam.
-        Membuka lapangan kerja.
-        Mengembangkan kerjasama dalam mitra bisnis.





BAB II
ASPEK PRODUKSI

A.   Diskripsi Usaha

B.   Rencana Pemasaran
C.   Proses produksi
D.   Kapasitas Produksi




BAB III
ASPEK PEMASARAN

  1. PELUANG PASAR
Kelangsungan suatu kegiatan usaha akan tergantung pada adanya kebutuhan/permintaan atas barang dan jasa untuk mengetahui berapa besar kebutuhan utama diperlukan pengumpulan data untuk dilakukan perhitungan-perhitungan guna kegiatan usaha yang akan dilakukan, misalnya asumsi :
-          Di pasar pasar daerah sekitar.
-          Di kantin dan koperasi sekolahan-sekolahan.
-          Di warung-warung terdekat.
-          Di rumah tangga.
Dari jumlah análisis diatasm prediksi konsumen memiliki usaha kripik zata.com ini 60%. Ke usaha lain 20% dan 20% lagi memesan kripik zata.com. jika hasilnya hanya menunjukkan sebagian kecil potensi permintaan yang dapat digarap, maka masih terdapat peluang membuka usaha untuk melayani masyarakat disekitar Salaman dengan prediksi sebagai berikut :
-          Potensi permintaan pasar   : 30 bungkus/hari
-          60% (Kripik ini)                : 30 bungkus/hari
-          20% (Kripik lain)               : 15 bungkus/hari
-          20% (tidak memesan)        : 15 bungkus/hari

  1. SASARAN PASAR
Sasarannya adalah semua yang berada di Kabupaten Magelang, Kota Magelang dan sekitarnya terutama di Kecamatan Borobudur, Kec. Bandongan dan Kec. Magelang Selatan.


  1. BAURAN PASAR
Dalam pemasaran suatu produk tentunya harus memeperhatikan produk lain yang sejenis, beberapa usaha ataupun kelebihan dari produk  kami adalah :
a.       Produk : kripik talas beraneka rasa.
b.      Harga :
-          Ukuran 1/4 kg = Rp. 5.000,00
-          Ukuran ½ kg = Rp. 10.000,00
-          1 ball = Rp. 75.000,00
c.       Tempat : toko pusat oleh-oleh di Magelang, Bandongan, Borobudur, Magelang Selatan dan pasar-pasar terdekat. Ataupun di pabrik kami di Dusun Terasan, Kec. Bandongan, Kab Magelang.
d.      Promosi ; dengan menyebarkan brosur, serta membuat iklan di web, media sosial, dll.

  1. ANALISIS PESAING
Bisnis adalah persaingan lebih-lebih usaha kripik zata.com yang akan dibuka usaha itu bukan satu-satunya usaha kripik yang ada di Kab. Magelang.
Oleh karena itu, perlu melakukan pengamatan dan pendataan yang detail terhadap usaha yang ada dilokasi tersebut. Adapun pada persaingan dan estimasi pesanan pasar saat ini menurut pengamatan sebagai berikut :
(Pada waktu tertentu akan selalu berubah tergantung bagaimana memenangkan kompetisi).
Estimasi pasar potensi usaha kripik Zata.com pada awal buka sebanyak 15 bungkus. Apabila dari 15 bungkus pesanan tersebut diperkirakan yang benar memesan kripik “Zata.com” sekitar 60% bungkus dalam 1 bulan yang dipesan di Usaha kripik “Zata.com”.




BAB IV
ASPEK MANAGEMENT
  1. Kepemilikan
  2. Struktur Organisasi
  3. Tenaga Kerja

BAB VI
ASPEK KEUANGAN
  1. Prediksi Pendapatan
  2. Presdiksi Biaya
  3. Prediksi Laba Rugi


BAB VII
KESIMPULAN
  1. Kesimpulan
  2. Penutup

DAFTAR PUSTAKA








BAB I
PENDAHULUAN

C.    IDENTIFIKASI PERUSAHAAN
Nama Perusahaan                          : KRIPIK XATA.COM
Alamat Perusahaan                       : 2239593
Nama Pemilik                                : Musyafak
                                                        Murni Sulistiyani
                                                        Nur Akadiyah
                                                        Nikmatul Khoiriyah

D.    VISI DAN MISI
VISI USAHA
-          Terbaik adalah pelayanan
-          Tepat waktu dalam pelajaran dan pengantar pesan
-          terkemuka

MISI USAHA
-        Mewujudkan pelayanan  profesional
-        Mewujudkan keahlian dalam  bidang sosial
-        Kepuasan konsumen
-        Daya tarik seluruh masyarakat untuk memesan


NAMA DAN ALAMAT PENANGGUNG JAWAB
Penanggung Jawab 1
Nama                     : Ida Daniatul
Alamat                  : Ringin Putih, Borobudur, Magelang

Penanggung Jawab 2
Nama                     : Nur Afifah D
Alamat                  : Brengkel II, Salaman, Magelang

Penanggung Jawab 3
Nama                     : Siti Karomah
Alamat                  : Kanggotan, Tugurejo, Tempuran, Magelang

Penanggung Jawab 4
Nama                     : Zumrodah
Alamat                  : Ringinanom, Tempuran, Magelang


BAB IV
PENELITIAN, MODEL DAN PENGEMBANGAN


A.    Pengembangan dan Rencana Desain
Produk kami, kami kembangkan berdasarkan penelitian citarasa baru yang bernah kami lakukan. Kami menggunakan bumbu rahasia yang menjadi andalan dan suatu ciri yang berbeda dari usaha lainnya. Karena setiap usaha kami mempunyai citarasa dan dapat menggoyang lidah setiap penikmatnya.
Untuk itu bisnis kami, kami prediksikan dapat berkurang pesat karena konsumen pasti akan kecanduan dengan pelayanan kami yang memuaskan. Selain citarasanya yang dahsyat, usaha kami menyehatkan karena dibuat dari bahan-bahan yang non-kolesterol dan bebas dari bahan pengawet dan zat-zat berbahaya. Serta harga-harga ekonomis oleh karena itu terjangkau oleh berbagai lapisan masyarakat.
Usaha kami di desain dengan bentuk yang menarik sehingga dapat membangkitkan selera dan nafsu makan konsumen. Kue kami juga terjamin kehigienisan dan kebersihannya kami sangat teliti dalam memperlihatkan cara penyajian usaha kami. Karena awal dari makanan yang lezat yaitu penampilan yang memikat.


BAB V
PENELITIAN, MODEL DAN PENGEMBANGAN


A.    Pengembangan Dan Rencana Desain

BAB VI
ASPEK PABRIK


A.    ANALISIS LOKASI
  1. Denah Lokasi















  1. Peralatan yang digunakan
a.       Wajan                    : 1
b.      Serok                     : 1
c.       Gas                        : 1
d.      Minyak Goreng     : 1 liter

B.     MODAL KERJA
Modal kerja ini adalah modal yang harus anda keluarkan untuk membeli atau membuat barang dagangan anda. Modal kerja ini bisa dikeluarkan pada waktu mulai buka usaha, tiap bulan atau setiap datang order. Modal kerja tersebut untuk pembelian bahan-bahan mentah, setengah jadi maupun makanan jadi Rp. ……………….

C.    SUMBER MODAL USAHA
  1. Modal Sendiri                         : Rp.   30.000,00
Total kewajiban & modal        : Rp. 100.000,00

D.    RENCANA PENDAPATAN
Informasi dari rencana pemasaran diperoleh pasar potensi 50 bungkus yang dapat dilayani. Dari 150 bungkus pesanan tersebut diasumsikan hanya 50% (27 bungkus).

BAB VII
ASPEK MANAGEMENT


Dalam pendiriran usaha ini tentunya membutuhkan pengelolaan pekerjaan, barang kenangan dan sebagainya yaitu baik agar hasil yang diharapkan dapat tercapai. Sebelum melakukan usaha, perlu disampaikan  bentuk kepemilikan usaha Kripik Zata.com yaitu firma, sehingga yang terlibat dalam pengelolaan adalah kerabat dekat.

BAB VIII
ASPEK TEKNIS


A.    Pemilihan Lokasi Usaha
Lokasi usaha Kripik Zata.com Jln. Magelang-Purworejo, Tempuran, Magelang alasan pemilihan lokasi tersebuat adalah :
a)      Mudah untuk diketahui oleh masyarakat
b)      Merupakan jalan utama menuju kota Magelang maupun Purworejo

B.     Sarana Prasarana Kripik Zata.Com
Dalam menjalankan usaha tersebut dbutuhkan beberapa sarana dan prasarana produksi yaitu sebagai berikut :
  1. Rumah
  2. Peralatan dapur

C.    Suplay Tenaga Kerja
Kami merekrut tenaga kerja dari lulusan SMK Muhammadiyah Salaman yang tinggal di kecamatan Tempuran. Kami melakukan perekrutan seperti itu karena kami percaya bahwa lulusan SMK Muh Salaman selain dikanali Pengetahuan Management yang baik namun juga dibekali pengetahuan agama. Sehingga mereka bekerja dengan baik dan jujur serta dapat memajukan usaha kami.

BAB VIII
ASPEK MANAGEMENT

A.    Masalah-masalah yang potensial
Masalah-masalah atau kendala-kendala yang mungkin terjadi diantaranya :
a.       Kurangnya pegawai / karyawan atau pegawai pengantar
b.      Kurangnya modal jika usaha telah berkembang
c.       Bahan-bahan tertentu susah dicari
d.      Permintaan pasar yang sulit diprediksi sehingga sulit dalam menentukan bahan baku

B.     Resiko dan hambatan
  1. Melemahnya pemasaran
  2. Berkurangnya pendapatannya
  3. Pelanggan yang beralih ke keripik lain

C.    Tindakan Alternatif
  1. Melakukan promosi
  2. Mencari investor
  3. Mendesain produk

BAB X
PENUTUP

Demikian proposal usaha yang lebih kami buat. Apabila terdapat kesalahan kata-kata kami mohon maaf.
Kekurangan milik kita semua dan kelebihan hanyalah milik Allah SWT. Semoga apa yang telah kami buat dan kami persoalkan dapat menjadi koreksi dan bimbingan bagi orang-orang yang membaca.
Proposal ini kami dedikasikan  untuk perpustakaan SMK Muhammadiyah Salaman.
Cukup sekian dan terima kasih.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar